Stop Foto Tiket Pesawat Anda, Berbahaya!
Hati-hati upload Tiket Anda bisa disalah gunakan |
Bepergian ke tempat-tempat wisata atau ke luar negri memang mengasyikan. Jangankan sudah sampai ditempat tujuan. Di perjalanannyapun kita sering kali sudah girang bukan kepalang.
Segalanya sudah kita persiapkan dari mulai sendal, celana, baju, kamera hingga tentu tidak lupa tiket pesawat untuk keberangkatan ke destinasi favorit kita.
Dan sampai-sampai begitu girangnya dengan waktu keberangkatan tersebut tidak sedikit dari kita yang memfoto tiket pesawat mereka (Termasuk Ane). Padahal tindakan ceroboh ini dapat membuat kita dalam kondisi yang gaswat alias berbahaya.
Celah Para hacker
Setiap tiket dicetak akan tercetak pula suatu susunan barcode yang didalamnya berisi biodata serta identitas dari penumpang pesawat yang dimaksud. Sehingga dengan memiliki modal itu saja si hacker dapat langsung menjebol password dan bahkan menggunakan kartu kredit dari penumpang pesawat tersebut.Kejadian Di Inggris
Seorang ahli keamanan asal inggris yang bernama Brian Kebbs dalam acara berita bernama Foxnews mengatakan bahwa membuang tiket atau boarding pass secara sembarangan dapat menyebabkan data seseorang akan ikut tercuri dan dapat diretas dengan mudah.Untuk itu dirinya menghimbau setiap penumpang pesawat untuk menghancurkan tiket mereka setelah tidak dipergunakan lagi dan dibuang dalam tempat terpisah. Selain itu, jangan mengupload foto tiket tersebut ke media sosial atau chat line karena rentan disalah gunakan orang.
Opini ane pribadi:
Bahaya gan, upload tiket pesawat yang ada biodatanya. Mendingan upload foto lagi sama pramugari hehehe
Kalau yang begini boleh deh di upload |
Lihat Juga :
Kampung Hebat Rumah Digotong bareng2
Tempat Kuliah Paling Asyik di Jakarta
Gila Cewek2 ini rame2 lepas bH
Jangan Buang Foto Tiket Anda! Kalau ga Mau Hal ini Terjadi
Reviewed by Unknown
on
14.13
Rating:
Tidak ada komentar: